Plt. Bupati Ngantor Di Kecamatan Gelumbang
07-02-2020Tim News Room Muara Enim Diskominfo.
Plt. Bupati Muara Enim, H. Juarsah, SH didampingi para Kepala Perangkat Daerah Lingkup Pemkab Muara Enim mengunjungi Kecamatan Gelumbang dalam rangka BUNGA DESA (Bupati Ngantor di Desa) untuk menjalin kedekatan sekaligus silahturahmi dengan masyarakat, Jumat(7/2).
Kali ini, Plt. Bupati dan rombongan ngantor di kantor kades Gumai dilanjutkan dengan melaksanakan sholat jumat berjemaah bersama masyarakat di masjid Darus sholah desa gumai dan diakhir lawatanya Plt. Bupati ngantor di kantor kades desa Bitis kecamatan Gelumbang.
BUNGA DESA ini bertujuan mempererat tali silahturahmi antara pemimpin serta masyarakatnya duimana masyarakat bias menyampaikan keluhan atau masukan kepada pemerintah serta menyampaikan laporan keberhasilan pembangunan kepada masyarakat.
Dalam sambutanya Plt. Bupati Muara Enim menyampaikan bahwa keberhasilan pembangunan serta prestasi yang di dapat oleh Pemerintah Kabupaten Muara Enim saat ini tidak terlepas dari peran serta dukungan masyarakat.
Dikesempatan tersebut, Plt.Bupati Muara Enim berkesempatan menyerahkan bantuan kepada masyarakat berupa sound system, kipas angin, mimbar masjid serta bola volly untuk anggota karang taruna desa.
Pengumuman
-
Nov 19, 2024 Pengumuman Hasil Seleksi Kompetensi Dasar CPNS 2024
Agenda/Kegiatan
-
Oct 08, 2024 Rencana Kegiatan Pemerintah Kabupaten Muara Enim
-
Oct 07, 2024 Rencana Kegiatan Pemerintah Kabupaten Muara Enim
Kontak Kami
Kantor Bupati Kabupaten Muara Enim
Jl. Jend. A. Yani No.16, Ps. I Muara Enim, Kec. Muara Enim, Kabupaten Muara Enim, Sumatera Selatan 31313
-
Telp.(0734) 421001
-
Fax.-
-
Email.muaraenimkab@muaraenimkab.go.id
Statistik Pengunjung
Pengunjung Tebanyak (15953 Kunjungan)
Total Hit (1153489 Kunjungan)
Hari Ini (2035 Kunjungan)
Kemarin (1688 Kunjungan)
Jajak Pendapat
Menurut pengunjung, apakah isi website ini bersifat informatif ?