Sekda : Pencegahan dan Penanggulangan Bahaya Kebakaran Di Susun Sedetail Mungkin
16-07-2020Tim News Room Muara Enim Diskominfo.
Sekretaris Daerah Muara Enim Ir H Hasanudin MSi membuka kegiatan Paparan Tim Penyusun Naskah Akademik dan Raperda tentang Pencegahan Penanggulangan Bahaya Kebakaran Dalam Wilayah Kabupaten Muara Enim yang bertempat di Ruang Rapat Pangripta Nusantara Bappeda Muara, Kamis (16/07).
Dalam sambutannya Sekretaris Daerah Ir H Hasabudin MSi Kepada Tim Penyusun Naskah Akademi dan Draf Raperda tentang Pencegahan dan Penanggulangan bahaya kebakaran di susun sedetail mungkin baik cara pencegahan maupun cara penanggulangannya serta sanksi - sanksi yang akan di kenakan pada pelanggar aturan ini, maka pada akhirnya diminta kepada seluruh peserta rapat agar dapat memberikan saran dan pendapat yang pada akhirnya Raperda ini menjadi pedoman masyarakat.
adapun yang memberi paparan Siar Hasoloan Tamba, SH, MM Kepala Devisis Pelayanan Hukum Kementerian Hukum Dan HAM Provinsi Sumatera Selatan, turut Pula dihadiri Kepala OPD terkait.
Pengumuman
-
Nov 19, 2024 Pengumuman Hasil Seleksi Kompetensi Dasar CPNS 2024
Agenda/Kegiatan
-
Oct 08, 2024 Rencana Kegiatan Pemerintah Kabupaten Muara Enim
-
Oct 07, 2024 Rencana Kegiatan Pemerintah Kabupaten Muara Enim
Kontak Kami
Kantor Bupati Kabupaten Muara Enim
Jl. Jend. A. Yani No.16, Ps. I Muara Enim, Kec. Muara Enim, Kabupaten Muara Enim, Sumatera Selatan 31313
-
Telp.(0734) 421001
-
Fax.-
-
Email.muaraenimkab@muaraenimkab.go.id
Statistik Pengunjung
Pengunjung Tebanyak (15953 Kunjungan)
Total Hit (1156281 Kunjungan)
Hari Ini (1788 Kunjungan)
Kemarin (3039 Kunjungan)
Jajak Pendapat
Menurut pengunjung, apakah isi website ini bersifat informatif ?